7 Cara Mengganti Wallpaper Telegram di Android, iPhone & PC

Cara Mengganti Wallpaper Telegram – Selain mengganti tema Telegram, pengguna Telegram juga bisa hanya mengganti wallpaper atau background chat. Dimana mengubah latar obrolan tidak harus merubah semua pengaturan tema Telegram. Sehingga nantinya tampilan ruang obrolan Telegram menjadi semakin Aesthetic.

Mengganti wallpaper juga bisa dicoba dengan menggunakan foto sendiri. Serta bisa juga dengan mengganti wallpaper dari bawaan Telegram. Namun bagaimana cara ganti wallpaper obrolan di Telegram?

Cara mengganti background Chat di Telegram dapat dicoba melalui menu Pengaturan. Yaitu dengan membuka menu Pengaturan obrolan Telegram. Sehingga nantinya anda bisa menemukan opsi untuk mengganti latar Chat Telegram baik dengan foto sendiri, warna solid maupun gambar bawaan di Telegram.

Nah pada artikel kali ini, admin Im3buzz akan memberikan informasi mengenai cara-cara mengganti wallpaper Telegram. Serta cara-cara untuk download background Chat Telegram. Silahkan simak ulasan tentang cara ganti latar Chat Telegram berikut ini.

Cara Mengganti Wallpaper Telegram Android dan iPhone

Seperti yang sudah disinggung di atas, cara mengganti wallpaper Telegram iPhone dan Android dapat dilakukan melalui menu Pengaturan. Yaitu bisa untuk mengganti wallpaper dengan gambar bawaan, foto sendiri serta mengganti menjadi warna solid. Dimana cara-cara berikut ini dapat dilakukan pada perangkat HP maupun PC.

Cara mengganti wallpaper Telegram di Android dan iPhone adalah sebagai berikut :

1. Mengganti Dengan Wallpaper Bawaan Telegram

Cara pertama yaitu untuk mengganti wallpaper dengan gambar bawaan aplikasi. Dimana wallpaper tersebut sudah tersedia untuk digunakan secara gratis.

Cara mengganti wallpaper Telegram menggunakan gambar bawaan aplikasi adalah sebagai berikut :

  • Buka Menu Pengaturan Telegram
    Langkah pertama silahkan jalankan Telegram, lalu buka menu Pengaturan dengan cara ketuk ikon Garis Tiga Vertikal, kemudian pilih Pengaturan.
    Buka Menu Pengaturan Telegram Untuk Mengganti Wallpaper Bawaan
  • Pilih Opsi Pengaturan Obrolan Telegram
    Langkah kedua yaitu pilih Pengaturan Obrolan untuk dapat menemukan opsi mengganti wallpaper.
    Pilih Opsi Pengaturan Obrolan Telegram Untuk Ganti Background Chat Dengan Gambar Bawaan
  • Ketuk Ganti Latar Chat Telegram
    Langkah ketiga yaitu ketuk Ganti Latar Chat untuk memulai mengganti wallpaper.
    Ketuk Ganti Latar Chat Telegram Untuk Ganti Wallpaper
  • Cari Wallpaper Bawaan Telegram
    Selanjutnya silahkan cari wallpaper bawaan Telegram yang sudah tersedia. Pada wallpaper Telegram ditampilkan anda bisa memilih wallpaper berupa gambar berwarna serta bisa juga dengan memilih gambar lain seperti pemandangan maupun gambar Aesthetic lainnya.
    Cari Wallpaper Bawaan Telegram
  • Tap Pasang Latar Obrolan Telegram
    Kemudian selanjutnya silahkan gunakan wallpaper terpilih dengan cara tap Pasang Latar Obrolan.
    Tap Pasang Latar Obrolan Telegram Dengan Gambar Bawaan Aplikasi
  • Selesai Mengganti Wallpaper Menjadi Gambar Bawaan
    Nah sekarang anda sudah berhasil mencoba cara mengganti wallpaper Telegram menggunakan gambar bawaan Telegram.
    Selesai Mengganti Wallpaper Menjadi Gambar Bawaan

2. Mengganti Wallpaper Dengan Foto Sendiri

Cara kedua yaitu untuk mengganti wallpaper dengan foto sendiri. Yaitu dengan memilih foto di Galeri untuk dijadikan wallpaper.

Cara mengganti wallpaper Telegram menggunakan foto sendiri adalah sebagai berikut :

  • Buka Menu Pengaturan Telegram
    Langkah pertama silahkan jalankan Telegram, lalu buka menu Pengaturan dengan cara ketuk ikon Garis Tiga Vertikal, kemudian pilih Pengaturan.
    Buka Menu Pengaturan Telegram Untuk Mengganti Wallpaper Dengan Foto Sendiri
  • Pilih Opsi Pengaturan Obrolan Telegram
    Langkah kedua yaitu pilih Pengaturan Obrolan untuk dapat menemukan opsi mengganti wallpaper.
    Pilih Opsi Pengaturan Obrolan Telegram Untuk Ganti Background Chat Dengan Foto Sendiri
  • Tap Ganti Latar Chat Telegram
    Langkah ketiga yaitu tap Ganti Latar Chat untuk memulai mengganti wallpaper.
    Tap Ganti Latar Chat Telegram Untuk Ganti Background
  • Ketuk Pilih Dari Galeri
    Langkah keempat yaitu ketuk opsi Pilih Dari Galeri untuk menampilkan foto sendiri yang tersimpan di memori perangkat.
    Ketuk Pilih Dari Galeri Untuk Mengganti Wallpaper Dari Foto Sendiri
  • Cari Foto Untuk Dibuat Menjadi Wallpaper
    Selanjutnya silahkan cari foto sendiri yang akan dibuat menjadi wallpaper Telegram.
    Cari Foto Untuk Dibuat Menjadi Wallpaper
  • Tambahkan Foto Sendiri Menjadi Wallpaper
    Kemudian setelah menemukan foto sendiri yang akan dibuat menjadi wallpaper, silahkan tambahkan ke Telegram dengan cara ketuk tanda Centang.
    Tambahkan Foto Sendiri Menjadi Wallpaper
  • Ketuk Pasang Latar Obrolan Telegram
    Kemudian selanjutnya silahkan gunakan wallpaper terpilih dengan cara ketuk Pasang Latar Obrolan.
    Ketuk Pasang Latar Obrolan Telegram Dengan Foto Sendiri
  • Selesai Mengganti Wallpaper Menggunakan Foto Sendiri
    Nah sekarang anda sudah berhasil mencoba cara mengganti wallpaper Telegram menggunakan foto sendiri.
    Selesai Mengganti Wallpaper Menggunakan Foto Sendiri

3. Mengganti Wallpaper Dengan Warna Solid

Cara ketiga yaitu untuk mengganti wallpaper menjadi warna solid. Yaitu dengan memilih warna solid yang sudah tersedia di Telegram.

Cara mengganti wallpaper Telegram menjadi warna adalah sebagai berikut :

  • Buka Menu Pengaturan Telegram
    Langkah pertama silahkan jalankan Telegram, lalu buka menu Pengaturan dengan cara ketuk ikon Garis Tiga Vertikal, kemudian pilih Pengaturan.
    Buka Menu Pengaturan Telegram Untuk Mengganti Wallpaper Dengan Warna Solid
  • Pilih Opsi Pengaturan Obrolan Telegram
    Langkah kedua yaitu pilih Pengaturan Obrolan untuk dapat menemukan opsi mengganti wallpaper.
    Pilih Opsi Pengaturan Obrolan Telegram Untuk Ganti Background Chat Dengan Warna Solid
  • Ketuk Ganti Latar Chat Telegram
    Langkah ketiga yaitu ketuk Ganti Latar Chat untuk memulai mengganti wallpaper.
    Ketuk Ganti Latar Chat Telegram Untuk Merubah Wallpaper
  • Tap Pilih Warna
    Langkah keempat yaitu tap opsi Pilih Warna untuk menampilkan wallpaper warna solid yang tersedia di Telegram.
    Tap Pilih Warna Untuk Mengganti Wallpaper Dengan Warna Solid
  • Cari Wallpaper Warna Solid Telegram
    Selanjutnya silahkan cari wallpaper warna solid yang sudah tersedia di Telegram.
    Cari Wallpaper Warna Solid Telegram
  • Ketuk Pasang Latar Obrolan Telegram
    Kemudian selanjutnya silahkan gunakan wallpaper terpilih dengan cara ketuk Pasang Latar Obrolan.
    Ketuk Pasang Latar Obrolan Telegram Wallpaper Solid
  • Selesai Mengganti Wallpaper Menjadi Warna Solid
    Nah sekarang anda sudah berhasil mencoba cara mengganti wallpaper Telegram menjadi warna solid.
    Selesai Mengganti Wallpaper Menjadi Warna Solid

Buat anda yang ingin mengetahui cara mengganti tampilan Telegram Android menjadi iPhone, kemarin admin Im3buzz sudah pernah merangkum tentang CARA MENGUBAH TELEGRAM ANDROID MENJADI IPHONE. Serta buat anda yang ingin mengetahui cara mengganti tema Telegram seperti Whatsapp, admin Im3buzz juga sudah pernah mencoba CARA MEMBUAT TEMA TELEGRAM.

Nah jika anda ingin mencari background Chat Telegram juga bisa dicoba mendownload pada grup dan Channel Telegram. Silahkan simak ulasan mengenai cara download latar Chat Telegram berikut ini.

Cara Download Chat Background Telegram

Cara mencari dan menyimpan wallpaper obrolan di Telegram dapat dicoba melalui Channel dan grup di Telegram. Pasalnya di Telegram ada beberapa grup dan Channel Telegram yang menyajikan wallpaper yang dapat di download secara gratis.

Cara download Chat background Telegram adalah sebagai berikut :

  • Cari dan Buka Channel Telegram
    Langkah pertama silahkan jalankan Telegram, lalu cari dan buka Channel atau grup Telegram wallpaper dengan cara ketuk menu Pencarian, kemudian ketikan wallpaper di kolom Pencarian.
  • Cari Wallpaper Telegram
    Langkah kedua yaitu cari wallpaper Telegram Aesthetic untuk di download.
  • Ketuk Ikon Download
    Langkah ketiga yaitu unduh wallpaper terpilih dengan cara ketuk ikon download dalam file wallpaper Telegram.
  • Ketuk Ikon Titik Tiga Vertikal
    Selanjutnya silahkan ketuk ikon Titik Tiga Vertikal untuk menampilkan pilihan simpan ke Galeri.
  • Tap Simpan ke Galeri
    Kemudian silahkan lakukan download ke penyimpanan perangkat dengan cara tap Simpan ke Galeri.
  • Selesai Download Wallpaper Telegram
    Nah sekarang anda sudah berhasil mencoba cara download wallpaper melalui Channel dan grup Telegram.
Cara Download Chat Background Telegram

Pada aplikasi Telegram juga ada beberapa Channel dan Bot yang dapat digunakan untuk mencari wallpaper Telegram. Simak ulasan tentang Channel dan Bot wallpaper Telegram berikut ini.

Channel dan Bot Wallpaper Telegram

Channel dan Bot wallpaper Telegram dapat anda manfaatkan untuk mencari dan download wallpaper. Sehingga sebelum anda mengganti wallpaper anda sudah mempunyai gambar atau foto di Galeri yang di dapatkan melalui Channel maupun Bot wallpaper Telegram.

Channel dan Bot wallpaper Telegram diantaranya adalah sebagai berikut :

1. Bot Chat Background Downloader

1. Bot Chat Background Downloader - Bot Wallpaper Telegram

Bot Chat Background Downloader dengan username @TgBg_Bot bisa digunakan untuk mendownload wallpaper obrolan. Yaitu dengan menempelkan link wallpaper di dalam obrolan dengan Bot. Dengan begitu nantinya Bot Telegram akan menampilkan file wallpaper untuk dapat anda download secara gratis.

  • Link Bot wallpaper Telegram : t.me/TgBg_Bot

2. Channel Telegram Chat Background

2. Channel Telegram Chat Background

Saluran Telegram Chat Background merupakan Channel Telegram yang menyajikan banyak wallpaper. Dalam saluran Telegram Chat Background, banyak wallpaper yang disajikan diantaranya yaitu wallpaper Aesthetic, Animasi dan wallpaper menarik lainnya. Wallpaper yang disajikan di Channel tersebut mempunyai kualitas yang bagus, jadi saat digunakan untuk mengganti wallpaper asli tidak pecah.

Link Channel Telegram wallpaper : t.me/tele_back dan t.me/Latar_chat

3. Wallpaper Chat Group

3. Wallpaper Chat Group Telegram

Seperti Channel Telegram Chat Background, Wallpaper Chat Group juga menyajikan banyak wallpaper untuk anda download secara gratis. Dalam Wallpaper Chat Group, banyak wallpaper yang disajikan diantaranya yaitu wallpaper Aesthetic, Animasi dan wallpaper menarik lainnya. Wallpaper yang disajikan di grup tersebut mempunyai kualitas yang bagus, jadi saat digunakan untuk mengganti wallpaper asli tidak pecah.

  • Link grup Telegram wallpaper : t.me/WALLPAPERSCHATGROUP

FAQ

Apakah bisa mengganti wallpaper di Telegram PC?

Bisa.

Apakah download wallpaper Telegram berbayar?

Tidak.

Kesimpulan

Menarik kesimpulan ulasan di atas, bahwa cara mengganti wallpaper Telegram bisa dilakukan melalui menu Pengaturan Obrolan. Dimana pada opsi Ganti Latar Chat, anda bisa mengganti wallpaper menjadi foto sendiri, wallpaper bawaan dan wallpaper warna solid. Pada Telegram juga banyak grup, Channel dan Bot yang dapat digunakan untuk download wallpaper Aesthetic.

Sekian artikel kali ini yang berhasil admin Im3buzz rangkum tentang cara mengganti wallpaper di Telegram HP dan PC. Terima kasih sudah berkunjung ke im3buzz.id, buat anda yang ingin mendapatkan tutorial lainnya tentang Telegram, anda bisa menemukannya di kategori Telegram pada halaman Im3buzz ini.

Tinggalkan komentar